Siapa yang menghitung jumlah penduduk Indonesia?
Siapa yang menghitung jumlah penduduk Indonesia?
Dilansir dari situs resmi Badan Pusat Statistik (BPS), sensus penduduk dilaksanakan setiap 5-10 setahun sekali sesuai kebutuhan data yang diinginkan. Untuk mengetahui jumlah penduduk di Indonesia, BPS melakukan pengumpulan dan pencacahan setiap lima tahun sekali.
Berapa jumlah penduduk Indonesia thn 2021?
Data tersebut disusun dari Sensus Penduduk 2020 yang dilaksanakan dalam kurun waktu Februari. Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menyatakan jumlah penduduk Indonesia hingga Desember 2020 mencapai 271.349.889 jiwa (jumlah penduduk Indonesia 2021).
Berapa juta jumlah penduduk Indonesia tahun 2010 berdasarkan data BPS?
Menurut publikasi BPS pada bulan Agustus 2010, jumlah penduduk Indonesia berdasarkan hasil sensus ini adalah sebanyak 237.556.363 orang, yang terdiri dari 119.507.580 laki-laki dan 118.048.783 perempuan. Laju pertumbuhan penduduk Indonesia sebesar 1,49 persen per tahun.
Berapa jumlah penduduk Indonesia berdasar data yang terbaru?
Berdasarkan hasil Sensus Penduduk 2020, diketahui jumlah penduduk Indonesia tahun 2020 mencapai 270
Siapakah badan yang menghitung sensus penduduk?
Badan Pusat Statistik merupakan lembaga pemerintah non-departemen di Indonesia yang bertanggung jawab untuk melakukan survei statistik.
Berapa jumlah KK di Indonesia?
Dari jumlah tersebut, jumlah penduduk perempuan mencapai 134.229.988 jiwa dan penduduk laki-laki berjumlah 137.119.901 jiwa, serta ada 86.437.053 kartu keluarga.
Berapa jumlah penduduk Jawa 2021?
Dalam infografik berita resmi yang beredar dari BPS dengan Nomor 07/01/th XXIV.21 Januari 2021, penduduk Indonesia masih terkonsentrasi di Pulau Jawa sebanyak 56,10 persen atau 151,59 juta penduduk dengan luas sebesar 7 persen dari wilayah seluruh Indonesia.
Berapa orang di bumi 2021?
KOMPAS.com – Berdasarkan data Worldometer, dilaporkan setidaknya ada 7,8 miliar orang menjadi penduduk dunia saat ini (2021). Jumlah tersebut tersebar di lebih dari 230 negara, dan terus bertambah setiap detiknya.
Berapakah jumlah penduduk Indonesia pada tahun 2010 dan 2020?
Lalu Sensus Penduduk 2000 jumlah penduduk Indonesia sebanyak 206,26 juta jiwa, Sensus Penduduk 2010 sebanyak 237,63 juta jiwa, dan Sensus Penduduk 2020 adalah sebanyak 270,2 juta jiwa.
Berapa jumlah penduduk Indonesia berdasarkan sensus penduduk tahun 2010?
Jumlah penduduk Indonesia tahun 1971 sebanyak 119.2 juta (Sensus Penduduk 1971), tahun 1980 sebanyak 147.5 juta (Sensus Penduduk 1980), tahun 1990 sebanyak 179.4 juta (Sensus Penduduk 1990), tahun 2000 sebanyak 205.8 juta (Sensus Penduduk 2000), tahun 2010 sebanyak 237.6 juta (Sensus Penduduk 2010), sedangkan tahun …
Berapa jumlah penduduk Indonesia tahun 2020 yang dirilis oleh BPS?
Hasil Sensus Penduduk (SP2020) pada September 2020 mencatat jumlah penduduk sebesar 270,20 juta jiwa.
Penduduk Indonesia saat ini paling banyak adalah kelompok umur berapa?
Berdasarkan survei penduduk antarsensus (Supas) 2015, jumlah penduduk Indonesia pada 2019 berjumlah 266,91 juta jiwa dengan komposisi penduduk kelompok umur 15-64 tahun (usia produktif) adalah yang terbesar yakni sebanyak 183,36 juta jiwa atau sebesar 68,7%.
https://www.youtube.com/watch?v=I6TdmVSk7K8